hhttp://suaramirza.blogspot.com

Popular Posts

Pages

Muhammad Mirza. Diberdayakan oleh Blogger.

Pendengar

Kisah Tim F1 Tyrrell

Ketika kita Terkagum-kagum melihat hasil Rancangan Andrian Newey (kini Beliau bekerja untuk Tim F1 Red Bull) dan Terobosan Teknologi dalam rancangan mobil-mobil Tim F1 McLarren,di Masa Lampau ( tahun 60-an dan 70-an),ada sebuah Tim F1 hebat  yang berhasil melakukan terobosan dalam rancangan F1,tapi mereka tetap berpegang teguh pada kejujuran dan harga diri (Idealisme).

Semua ini bermula dari sebuah Sketsa Gambar Rancangan Mobil F1 yang dibuat pada tahun 1968,kemudian Tim ini berhasil menjadi Juara Dunia F1 pada tahun kedua keikutsertaan mereka di ajang balapan F1,dan dua gelar juara lagi dalam empat musim berikutnya,yang sangat menarik semua itu hanya berbekal mobil yang dirancang di sebuah Gudang Kayu. 

Sebuah Tim F1 yang Hebat biasanya karena kehebatan Pemimpinnya dalam memanfaatkan semua kelebihan yang terdapat di tim f1 tersebut (sebagai contoh kepemimpinan Pak Ron Dennis di McLaren),begitulah yang terjadi di Tim Tyrrell,pemilik dan pemimpin tim itu yaitu Ken Tyrrell,beliau telah berhasil mengabungkan kemampuan membalap yang hebat Jackie Stewart,dan dukungan dari Elf dan Ford,semua itu menghasilkan sebuah Tim F1 yang Hebat.

Pada dasarnya Tyrrell adalah sebuah tim f1 kecil yang menjunjung nilai-nilai kekeluargaan,semua ini ditunjukkan dari beberapa mekanik Tim Tyrrell yang telah bekerja pada Ken Tyrrell sejak dari Formula Junior dan mereka setia lebih dari 25 tahun.

Setelah sepuluh tahun munculah masa penurunan prestasi Tim Tyrrell di ajang balapan f1. Keluarnya Jackie Stewart dari tim itu pada tahun 1973 menjadi pemicu menurunnya prestasi Tim Tyrrell di ajang balapan f1,kemudian karena tuntutan untuk mengejar Keuntungan secara Komersial dalam ajang balapan f1 (disisi lain Tim Tyrrell sangat menjunjung semangat Idealisme). Tim Tyrrell sejak saat itu mulai mengalami kesulitan keuangan (kemudian Tim Tyrrell dijual kepada British American Tobacco dan menjadi BAR - dikenal pula sebagai BAR Honda),kemudian pada akhir tahun 1997,Ken Tyrrell meninggal dunia karena Penyakit Kanker.  

Rancangan Penuh Terobosan dari Tim Tyrrell 

Setelah Jackie Stewart keluar dari Tim Tyrrell,mereka kemudian melakukan terobosan dalam rancangan mobil f1,yaitu P34,sebuah mobil beroda enam yang dirancang secara Rahasia (mobil f1 ini mempunyai 2 roda kecil di depan). Hasil Penelitian rancangan ini sangat berguna untuk Lintasan Balap yan berkelok-kelok atau penuh tikungan tajam,tapi pada ajang balap f1 masa kini rancangan tersebut dilarang oleh FIA (Ilegal).
< >

Tidak ada komentar:

Posting Komentar